Bandeng Belah Bakar.
Kamu dapat memasak Bandeng Belah Bakar hanya dengan menggunakan 12 bahan dan 5 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Bandeng Belah Bakar yuk!
Bahan Bandeng Belah Bakar
- Dibutuhkan 2 ekor of ikan bandeng, bersihkan buang sisiknya.
- Dibutuhkan of Jeruk nipis.
- Gunakan of Garam.
- Diperlukan of Minyak goreng secukupny untuk olesan.
- Siapkan of Bumbu Halus :.
- Diperlukan 10 siung of bawang merah.
- Diperlukan 8 siung of bawang putih.
- Diperlukan 8 buah of cabe merah, buang bijiny.
- Dibutuhkan 5 butir of kemiri, sangrai.
- Gunakan 1/2 sdt of gula pasir.
- Sediakan 1 sdt of garam halus.
- Sediakan 1/2 sdt of kaldu jamur.
Cara membuat Bandeng Belah Bakar
- Ikan yg sudah dibersihkan bisa dipotong sesuai selera ya, bisa potong 2 jadi bagian, potong jadi 3 bagian atau mau dibiarkan utuh juga bisa.Belah 2 ikan (seperti difoto) yg sudah dibersihkan, beri perasan jeruk nipis & lumuri dgn garam halus, sisihkan.
- Sembari menunggu ikan dimarinasi, haluskan bumbu dgn ulekan atau blender sesuai selera aja (kalo sy diuleg biar lebih enak) bumbui dgn gula, garam & kaldu jamur, icip rasa. Balurkan bumbu halus kedalam satu sisi ikan yg sudah dibelah, lipat kembali.
- Lipat seperti ini, oles2 dgn minyak goreng, siap dibakar..
- Bakar ikan hingga matang, bisa menggunakan arang seperti ini, bisa juga menggunakan kompor atau happy call. Saat dibakar, oles minyak goreng sebelum dibalik agar ikan tetap juicy & tdk kering.
- Bakar hingga matang menyeluruh. Angkat & siap dihidangkan dengan sambel andalan masing2. Selamat mencoba 😉.